Thursday, August 23, 2007
Antri minyak
Pagi-pagi jam 8.45 berangkat kekantor, melewati jalan-2 kecil di daerah kebayoran lama, terlihat orang-orang antri membawa jerigen untuk antri membeli minyak di pengecer. Ironis ya, antrian panjang hanya untuk membeli minyak di negeri penghasil minyak.
Subscribe to:
Comments (Atom)